Panduan Wm.Ucweb, Mengenal, Cara Daftar, Sampai Bisa Menghasilkan Uang
Apa itu uc news?
Mungkin sebagian dari anda sudah mengetahui tentang bagaimana dan cara kerja dari program uc browser ini.
Nah bagi anda yang belum mengetahuinya, berikut akan saya beri sedikit penjelasan :
- UC News: Cara cerdas untuk mengakses dan mengkonsumsi konten
- UC News menawarkan sebuah platform yang menyatukan penyedia konten tradisional dan media baru atau new media dalam satu tempat dan membantu menyebarkannya pada jutaan pengguna ponsel Indonesia yang sudah lama menikmati pengalaman browsing cepat di UC Browser
- UC News sendiri merupakan aplikasi pilihan yang sangat mudah digunakan dengan fitur yang unik dan merupakan tempat paling tepat bagi Anda yang ingin mencari berita trending dan terkurasi. Kamu bisa menemukan berbagai jenis kategori berita yang disajikan dalam 20an kanal seperti berita harian, bola, teknologi, hiburan, movie, gaya hidup, kesehatan, humor dsb.
- UC News akan melacak dan mencocokkan kata kunci yang sedang populer di Facebook dan Twitter, kemudian membantu menetapkan jenis berita paling trending untuk direkomendasikan kepada Anda. Pengguna juga bisa memilih untuk berlangganan pada jenis konten yang mereka sukai.
- Agar semua opini berharga dapat tersalurkan, UC News berencana untuk bekerja sama dengan penerbit mandiri dan pemimpin opini atau key opinion leader demi menghasilkan konten asli untuk Anda . Unduh UC News sekarang di Google play.
- Program UC We-media adalah platform wemedia dari UC News yang memiliki misi untuk menjadi wadah di mana ribuan penyedia konten dapat memperoleh jangkauan yang lebih luas, menciptakan dan meningkatkan brand pribadi serta memperoleh sumber pendapatan alternatif.
- Program UC We-media adalah sarana untuk membantu para penyedia konten dan siapapun yang ingin menjadi penyedia konten untuk mendapatkan jangkauan yang lebih luas, meningkatkan visibilitas dan bersaing dengan para penyedia konten yang terbaik dan terpopuler. Kami akan menyediakan lapangan bermain bagi para penyedia konten dengan kesempatan yang setara.
CARA DAFTAR UC NEWS
Untuk cara daftarnya, silahkan ikuti langkah - langkah berikut :
Pertama buka dulu situsnya http://tz.ucweb.com/2_1dEjn
Lalu akan muncul gambar undangan seperti diatas.
Pilih Gabung, seperti yang di tunjuk tanda panah.
Isi keterangan dan verifikasi captcha, jangan lupa juga untuk mencentang bahwa saya telah membaca dan menerima persyaratan dan ketentuan.
dan yang terpenting adalah pastikan bahwa kode undangan anda sudah berisie 933e0
Silakan cek email yang digunakan untuk daftar tadi,lalu silakan klik link tautan dari UC News
Lalu masukkan lagi data yang diminta dengan baik dan benar
- Nama akun anda - masukkan nama akun yang anda inginkan
- Account type - Masukkan tipe akun anda ( pribadi/organisasi )
- Kategori - Kategori berita yang akan anda tulis dan terbitkan
- Nama pengurus - bebas
- KTP
- No,telp anda
- Situs atau blog anda
Terakhir tinggal menunggu status akun anda menjadi aktif, paling lama adalah satu minggu.
Cara Menghasilkan uang dari Uc News
Caranya cukup mudah, anda hanya tinggal membuat artikel yang mengundang minat baca pengguna aplikasi uc news.
Pembayaran yang anda dapatkan adalah bisa mencapai 60.000 per artikel yang bisa mencapai 1000 viewers.
Yakin bisa 1000 viewers?
Tenang, di uc news satu artikel saja sudah bisa mendapat 100.000 pembaca.
Terakhir, itulah sedikit pengenalan dan cara daftar uc news, untuk selebihnya silahkan menjadi referal saya, hehe..
Jika sudah jadi referal saya, silahkan hubungi melalui email, maka nanti akan saya ajarkan tips - tips dari Uc news yang sudah saya pelajari.
Posting Komentar untuk "Panduan Wm.Ucweb, Mengenal, Cara Daftar, Sampai Bisa Menghasilkan Uang"